Taqwa, sudah seharusnya menjadi bagian dari seorang Muslim dan selalu di ingatkan dalam setiap Khotbah Jumat...
Taqwa terdiri dari huruf : Ta' | Qof | Wawu | Ya'/Alif bengkok
Pendapat Imam Ghazali:
Taqwa terdiri dari huruf : Ta' | Qof | Wawu | Ya'/Alif bengkok
Pendapat Imam Ghazali:
Taqwa adalah membersihkan diri (membersihkan Hati)Pendapat Imam Syafi'i:
TAQWA;
Ta' adalah Tawadhu (Khusu')
Qof adalah Qonaah (Menerima apa adanya)
Wawu adalah Waro' (Memuliakan diri kepada Kebenaran)
Ya' adalah Ikhlas (Tidak berprasagka buruk dan Pasrah)
No comments:
Post a Comment
Ayo! berkomentar yang baik, santun dan sopan dengan komentar, kritik atau saran yang membangun.
Speak Your Mind!